Selasa, 31 Desember 2013

makanan sehat yang mengandung zinc

 makanan sehat yang mengandung zinc

zinc adalah mineral yang penting untuk mekanisme tubuh. apa saja kegunaan zinc?
  • membantu dalam sistem saraf dan keseimbangan mental dan emosi tubuh
  • membantu meningkatkan imun sistem yang mengurangi stress.
  • membantu membuat gigi dan tulang kuat.
  • membantu menyeimbangkan kadar gula.
  • berfungsi dalam tubuh sebagai zat kimia yang mengubah makann menjadi energi.
  • membantu tubuh mengurangi kerusakan radical.
ini adalah beberapa sumber zinc dari makanan
sumber makanan takaran Zinc (mg)
daging organik 3 ons 5.80
hati sapi dimasak 100 grams 5.24
kacang lima 1 gelas 3.60
daging kalkun dimasak 3 ons 3.50
Chickpeas 1 gelas 2.60
Split Peas, cooked 1 gelas 1.96
kacang mede, 1 ons 1.60
Pecans, 1 ons 1.28
kacang hijau 1 gelas 1.08
kacang almonds 1 ounce 1.00
telur 1buah 0.55
akar jahe 1 sendok teh 0.34

tanda dari kekurangan zinc

  • penciuman dan perasa buruk
  • nafsu makan berkurang
  • terganggu emosi
  • penyembuhan lambat
  • kulit kering
  • beberapa masalah pencernaan
  • tanda putih pada kuku

orang yang bisa kekurangan zinc

  • anak-anak
  • ibu hamil
  • pasien yang di infus
  • orang malnutrisi
  • orang yang memiliki masalah pencernaan
  • orang yang memiliki masalah hati
  • orang yang memiliki anemia bulan sabit
  • orang tua diatas 65 tahun
  • vegetarian yang terlalu banyak mengkomsumsi gandum
terlalu banyak mengkonsumsi gandum dan bayam dapat membuat orang kekurangan zinc
alcohol,gula dan stres dapat membuat orang kekurangan zinc
rekomendasi zinc 1998
level umur Age pria (mg/day) wanita(mg/day)
bayi 0-6 bulan 2 2
bayi 7-12 bulan 3 3
balita 1-3 tahun 3 3
balita 4-8 tahun 5 5
remaja 9-13 tahun 8 8
remaja 14-18 tahun 11 9
dewasa 19-tahun ke atas 11 8
hamil dari umur 18 semua umur - 12
hamil dari umur 19 semua umur - 11
menyusui 19 years and older - 12

keracunan

terlalu banyak zinc dapat menurunkan sistem imun.terlalu mengkonsumsis sebanyak 45 mg  zinc per hari dapat kekurangan tembaga dalam tubuh. 80 mg  zinc per hari dalam waktu yang lama dapat membuat gangguan jantung karena kekurangan tekanan darah HDL .lebih dari  150 mg of zinc per hari dapat mengurangi sistem imun Nausea,jadi jangan terlalu banyak mengkomsumsi zinc dari suplemen

pengetesan zinc

beberapa praktek menggunakan rambut untuk menganalisis, sementara yang lain menggunakan plasma darah.pada maret 14, 2005, tidak ada diagnosis yang jelas untuk melihat kekurangan zinc pada orang lain. ika kamu mengalamai gejala diatas maka fokuslah untuk mendapatkan zinc dalam makanan yang kamu makan

sumber

Tidak ada komentar:

HATI - HATI PENIPUAN PENJUAL YANG TERJADI DI AKULAKU

jadi ceritanya saya pesan barang di toko yang jualan di akulaku setelah memesan barang dan ada resi pengiriman ada beberapa orang yang telpo...